Berbagai layanan di Universitas Pancasila berbasis WEB
IDENTIFIKASI SENYAWA FLAVONOID DALAM FASE n-BUTANOL DARI EKSTRAK METANOL DAUN BINAHONG (Anredera cordifolia (Ten.) Steenis) | ||
Abstrak IDENTIFIKASI SENYAWA FLAVONOID DALAM FASE n-BUTANOL DARI EKSTRAK METANOL DAUN BINAHONG (Anredera cordifolia (Ten.) Steenis)
Ratna Djamil, Wiwi Winarti, Ernie Fakultas Farmasi Universitas Pancasila email@ratnadj_yahoo.com ABSTRAK Berdasarkan literatur dan penelitian yang telah dilakukan diketahui beberap spesie tanaman familia Basellaceae yaitu Anredera scandens (L.) Moq, Basella rubra Linn. atau Basella alba Linn atau Basella cordifolia Lamk, Anredera cordifolia (Ten.) Steenis diketahui mengandung senyawa flavonoid. Namun belum ada data mengenai golongan dan jenis senyawa flavonoid yang terkandung dalam spesies tanaman tersebut. Hal ini mungkin disebabkan masih terbatasnya penelitian mengenai tanaman tersebut. Berdasarkan hal tersebut, maka dilakukan penelitian terhadap salah satu spesies dari Basellaceae yaitu Anredera cordifolia (Ten.) Steenis. Penelitian yang dilakukan bertujuan untuk mengetahui golongan dan jenis senyawa flavonoid yang terkandung dalam salah satu spesies Basellaceae yaitu tanaman anredera cordifolia (Ten.) Steenis. Tahapan penelitian yang dilakukan meliputi pengumpulan dan penyediaan bahan, penapisan fitokimia, pemeriksaan pendahuluan senyawa flavonoid, isolasi golongan s enyawa flavonoid dan identifikasi isolat menggunakan metode spektrofotometri ultraviolet-cahaya tampak. Hasil penapisan fitokimia diketahui dalam fase n-butanol dari ekstrak metanol daun binahong terkandung senyawa flavonoid, saponin, triterpenoid, kumarin dan kuinon. Hasil penelitian identifikasi senyawa flavonoid diduga golongan dan jenis senyawa flavonoidnya adalah sebagai berikut isolat NB VII diduga adalah senyawa flavonol dengan gugus OH pada posisi 3, 5, 7, 4’ dan terdapat O-diOH pada cincin A (6,7) atau (7,8) serta terdapat oksigenasi pada 6 atau 8. Isolat NB-VIII diduga adalah senyawa flavon dengan gugus OH pada 5, 7, 4’ dengan gugus prenil pada posisi 6 serta terdapat gugus O-diOH pada cincin A (6,7) atau (7,8) sedangkan Isolat NB-IX diduga adalah senyawa flavonol (3-OH p [PDF File] didownload : 82 x | ||
Kadar kurkumin dan potensi antioksidan ekstrak etanol rimpang temu putih (Curcuma zedoaria (Berg) Roscoe.), temu magga (Curcuma mangga Val et Zyp.) dan temu lawak (Curcuma xanthorrhiza Roxb). | ||
Abstrak Kadar kurkumin dan potensi antioksidan ekstrak etanol rimpang temu putih (Curcuma zedoaria (Berg) Roscoe.), temu magga (Curcuma mangga Val et Zyp.) dan temu lawak (Curcuma xanthorrhiza Roxb). Ros Sumarny, Ratna Djamil, Afrilia Indira S. FAKULTAS FARMASI UNIVERSITAS PANCASILA email : rosaries15@yahoo.com
ABSTRAK
Kurkumin adalah salah satu anggota kelompok senyawa kurkuminoid dan merupakan senyawa penciri (marker) pada tanaman suku zingiberaceae. Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui kadar kurkumin dalam ekstrak etanol secara Kromatografi Lapis Tipis (KLT) -Densitometri dan aktivitas antioksidan ekstrak etanol dari rimpang temu putih, temu mangga dan temu lawak terhadap 1,1-difenil-2- pikrilhidrazil (DPPH). Hasil penapisan fitokimia serbuk rimpang simplisia diperoleh pada rimpamg temu putih, temu mangga, temu lawak terdapat golongan senyawa flavonoid, saponin, terpenoid, minyak atsiri. Kadar kurkumin pada ekstrak etanol rimpang temu putih sebesar 0,10%, temu mangga sebesar 0,19% dan temu lawak sebesar 0,51%. Hasil uji aktivitas antioksidan dengan metode metode DPPH diperoleh nilai IC50 dari ekstrak etanol rimpang temu mangga sebesar 233,18 g/mL, temu putih sebesar 99,19 g/mL, temu lawak sebesar 31,57 g/mL dan vitamin C sebagai kontrol positif sebesar 4,84 g/mL. Kadar kurkumin dan aktivitas antioksidan terhadap DPPH paling tinggi diperoleh pada ekstrak etanol rimpang temu lawak.
Kata Kunci: temu putih, temu mangga, temu lawak, kurkumin, antioksidan | ||
Penulis : RATNA DJAMIL , Dr MSi Apt [PDF File] didownload : 63 x | ||
Adenin From The Leaves Of Binahong (Anredera cordifolia (Ten) Steenis) | ||
Abstrak Adenin From The Leaves Of Binahong(Anredera cordifolia (Ten) Steenis)
Ratna Djamil1, Wahyudi PS2, Wahono S3, M.Hanafi 4 1Faculty of Pharmacy Pancasila University,Jakarta 12640,Indonesia 2Department of Chemistry,Faculty of Mathematics and Science, University of Indonesia,Depok 1624 Indonesia 3Agency for the Assessment and Application of Technology,Indonesia 4Research Centre for Chemistry, Indonesian Institute of Sciences
Abstract
Binahong (Anredera cordifolia (Ten.) Steenis) is one of the plant which is use generally for treatment of illness but no more research that explain about it’s chemical compound and efficacy. In this research had been done isolation and identification of adenin in ethylacetate phase from methanol extract of that binahong’s leaves. Isolation doing by thin layer chromatography (TLC), was fractionated by vaccum liquid chromatography (VLC) using CH2CL2, isopropanol and methanol of increasing polarity as eluents , and column chromatography (CC). Isolate was purified by HPLC preparative. The chemical structure of isolate was identified by UV-Vis spectrophotometre, IR spectrophotometer, GC-MS, 1H NMR and 13C NMR. The result of data’s analyses from UV-Vis, IR, GC-MS and NMR spectrum showed that isolate which had been identified adenin.
| ||
Penulis : RATNA DJAMIL , Dr MSi Apt [PDF File] didownload : 66 x | ||
Phytochemical Profile and Determination of Andrographolide of Ethanol Extract of Sambiloto Leaves (Andrographis paniculata (Burm.f) Nees) By TL C-Densitometry | ||
Abstrak | ||
Penulis : RATNA DJAMIL , Dr MSi Apt [PDF File] didownload : 63 x | ||
DETERMINATION OF EUGENOL IN VOLATILE OIL FROM CLOVE LEAF AND FLOWER (Eugenia aromatica OK) BY TLC-DENSITOMETRY | ||
Abstrak
Zuhelmi Aziz, Ratna Djamil, Desi Rahmi Suciati
Faculty of Pharmacy ,University of Pancasila Srengseng Sawah, Jagakarsa, Jakarta 12640
email : zuhelmi_aziz@yahoo.com
ABSTRACT
Clove (Eugenia aromatic. OK ) is a tropical plant that come from Maluku. Clove oil contain volatile oil that usually obtained from flowers by the distillation method, but there are some literatures mentioned clove leaves also contain volatile oil. Based on this, research was conducted to determine the content of eugenol in volatile oil of clove leaf and flower. Determination of eugenol by TLC-Densitometry showed that, eugenol content in clove volatile oil from flower 82.49% and from leaf 79.03%.
Keywords: volatile oil , clove leaf and flower, eugenol, TLC-Densitometry. | ||
Penulis : RATNA DJAMIL , Dr MSi Apt [PDF File] didownload : 62 x | ||